|

|
Rabu, 23 Juli 2014 00:32:44
Jokowi Pemenang Pilpres
Jakarta,PL.net - Ketua Komisi Pemilihan Umum Pusat Husni Kamil Manik mengumumkan hasil perolehan suara Pemilu Presiden dan Wakil Presiden 2014 di Gedung KPU Pusat Jakarta, Selasa malam.
Berdasarkan hasil itu, diketahui pasangan Prabowo-Subianto memperoleh jumlah suara sebesar 62.572.444 atau 46.45% dan pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla meraih 70.997.833 suara atau 53.15% suara dari total suara sah secara Nasional sebesar 133.574.277 suara.
Dengan demikian KPU Pusat menetapkan pasangan nomor urut 2 , Jokowi-Jusuf Kalla sebagai pemenang pemilihan umum Presiden dan wakil Presiden 2014 yang dihelar 9 july 2014 lalu.(Mgb)
dilihat : 452 kali